SIDOPI GO adalah singkatan dari Sistem Registrasi Drone, Pilot Drone dan Persetujuan Pengoperasian Drone. Aplikasi ini diluncurkan oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan. Berikut beberapa poin penting mengenai SIDOPI […]
Pesawat terbang tanpa awak atau lebih umum disebut UAV, quadcopters atau drone lainnya. Pesawat ini biasanya dilengkapi dengan perangkat flight control autopilot menggunakan GPS dan kamera […]